Lowongan Kerja BUMN PT Rajawali Nusindo

PT Rajawali Nusindo

Tanggal Dipublish:
Pendidikan:
Jurusan:
Pengalaman:
Tipe Pekerjaan:

Lowongan Kerja BUMN – PT Rajawali Nusindo merupakan anak perusahaan PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) yang bergerak dalam bidang distribusi dan perdagangan, PT Rajawali Nusindo terus berupaya menyalurkan produk konsumsi, alkes, produk farmasi, hasil perkebunan, serta alat dan sarana perkebunan unggulan.

Guna mendukung pelayanan prima kepada seluruh pelanggan, Pelayanan PT Rajawali Nusindo sudah tersebar diseluruh wilayah Indonesia di 43 Kantor Representatif di 34 Provinsi mulai dari Aceh hingga Papua. Dengan jumlah pelanggan lebih dari 36.000 yang terdiri instansi pemerintah, peritel, gerai modern, dan perusahaan yang tergabung dalam PT RNI Group, PT Rajawali Nusindo terus berkomitmen menyediakan pelayanan jasa distribusi yang unggul dan terpercaya.

Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru

Dalam rangka mewujudkan peran BUMN sebagai mesin pertumbuhan ekonomi, akselerator kesejahteraan sosial (social welfare), penyediaan lapangan kerja dan penyedia talenta, dibutuhkan transformasi SDM BUMN, salah satunya melalui penetapan Nilai-nilai Utama (Core Values) SDM BUMN sebagai identitas dan perekat budaya kerja yang mendukung peningkatan kinerja secara berkelanjutan. SDM BUMN diharapkan mengetahui, mengimplementasikan, dan menginternalisasikan Nilai-nilai Utama tersebut secara sungguh-sungguh, konsisten, dan konsekuen sehingga tercermin dalam perilaku keseharian dan membentuk budaya kerja BUMN sebagaimana ditekankan dalam SE-7/MBU/07/2020 Tentang Nilai-nilai Utama (Core Values) Sumber Daya Manusia Badan Usaha Milik Negara.

Maka dari itu PT Rajawali Nusindo kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja BUMN PT Rajawali Nusindo

 

MAGENTA TAHUN 2023

 

Internship Perpajakan

  • S1 Akuntansi
  • IPK minimal 2.75
  • Mencetak faktur pajak keluaran
  • Menerima dan menyimpan SSP PPN dari bendaharawan
  • Membuat bukti potong PPh 23, PPh 4(2)

 

Tanggal penting

  • Durasi magang : 4 Sep 2023 – 4 Jan 2024 (4 bulan)
  • Penutupan lamaran : 31 Agustus 2023
  • Pengumuman lolos magang : 3 September 2023

 

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, Silahkan melakukan pendaftaran secara online.

LAMAR DISINI!

Lokasi:
Batas Lamaran:
Link:
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disius ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Lokasi :
Kategori Lowongan:
S1